Supaya mempermudah orang-orang yang bukan Yahudi untuk membaca kitab Perjanjian Lama. Maka
kaum Masora merasa terbebani untuk melestarikannya dengan membuat tanda vokal (Niqqud & Sh'va)
dan mulai dipublikasikan secara besar-besaran pada abad ke 6. Di bawah ini adalah tabel tanda vokal :
Niqqud
Nama TransliterasiHiriq i
Zeire e dan ei
Segol e
Patach a
Kamatz a
Holam o
Shuruk u
Kubutz u
Catatan I : Niqqud adalah titik-titik yang membantu menentukan bunyi vokal Ibrani
Catatan II : Simbol "O" mewakili huruf Ibrani apapun yang digunakan
Sh'va menyebabkan vokal menjadi lebih pendek (Short Vowel) Letaknya di bawah konsonan pada sebuah
kata, dan akan menghasilkan bunyi vokal yang mirip dengan bunyi e-pepet dalam bahasa Indonesia seperti
pada kata t’rus, b’lum , k’napa dan lain-lain.
Sh'va
Nama Transliterasi
Shva e atau '
Reduced Segol e
Reduced Patach a
Reduced Kamatz o
Cara membaca tulisan Ibrani
Yesaya pasal 62 ayat 1
לְמַעַן צִיּוֹן לֹא אֶחֱשֶׁה, וּלְמַעַן יְרוּשָׁלַיִם לֹא אֶשְׁקוֹט , עַד-יֵצֵא כַנֹּגַהּ צִדְקָהּ, וִישׁוּעָתָהּ כְּלַפִּיד יִבְעָר
ingat selalu bahwa huruf Ibrani dibaca dari arah kanan ke kiri mirip abjad Arab.
yang akan dibaca supaya dapat mengetahui bunyi transliterasinya
kata pertama : לְמַעַן
לְ = huruf lamed (ל) ada tanda sheva( ְ ) yaitu e maka bacanya le'
מַ = huruf mem(מ) ada tanda patach( ַ ) yaitu a maka bacanya ma
עַ = huruf ayin(ע) ada tanda patach( ַ ) yaitu a maka bacanya 'a
ן = huruf nun akhiran / sofit nun (ן) tidak ada tanda maka bacanya n
jadi :
לְמַעַן dibaca "lema'an"
kata kedua : צִיּוֹן
צִ = huruf tzade(צ) ada tanda hiriq( ִ ) yaitu i maka bacanya tzi
יּ = huruf yod(י) ada tanda dagesh( ּ ) yaitu penekanan kata maka bacanya y
וֹ = huruf vav(ו) di sini sifatnya sebagai mater lectionis / penanda vokal ada tanda holam( ֹ ) yaitu o maka bacanya o
ן = huruf nun akhiran / sofit nun (ן) tidak ada tanda maka bacanya n
jadi :
צִיּוֹן dibaca "tziyon"
kata ketiga : לֹא
לֹ = huruf lamed(ל) ada tanda holam( ֹ ) yaitu o maka bacanya lo
א = huruf aleph(א) tanpa tanda yaitu huruf mati maka bacanya '
jadi :
לֹא dibaca "lo'"
kata keempat : אֶחֱשֶׁה
אֶ = huruf aleph(א) ada tanda segol( ֶ ) yaitu e maka bacanya e
חֱ = huruf chet(ח) ada tanda hataf segol( ֶ ) yaitu e maka bacanya che
שֶׁ = huruf shin(שׁ) ada tanda segol( ֶ ) yaitu e maka bacanya she
ה = huruf hey(ה) maka bacanya h
jadi :
אֶחֱשֶׁה dibaca "echesheh"
kata kelima : וּלְמַעַן
וּ = huruf vav(ו) ada tanda shuruk( ּ ) yaitu u maka bacanya u
לְ = huruf lamed(ל) ada tanda sh'va( ְ ) yaitu e maka bacanya le
מַ = huruf mem(מ) ada tanda patach( ַ ) yaitu a maka bacanya ma
עַ = huruf ayin(ע) ada tanda patach( ַ ) yaitu a maka bacanya 'a
ן = huruf nun akhiran / sofit nun (ן) tidak ada tanda maka bacanya n
jadi :
וּלְמַעַן dibaca "ulema'an"
kata keenam : יְרוּשָׁלַיִם
יְ = huruf yod(י) ada tanda sh'va( ְ ) yaitu e maka bacanya ye
ר = huruf resh(ר) tanpa tanda maka bacanya r
וּ = huruf vav(ו) ada tanda shuruk( ּ ) yaitu u maka bacanya u
שָׁ = huruf shin(שׁ) ada tanda kamatz( ָ ) yaitu a maka bacanya sha
לַ = huruf lamed(ל) ada tanda patach( ַ ) yaitu a maka bacanya la
יִ = huruf yod(י) ada tanda hiriq( ִ ) yaitu i maka bacanya yi
ם = huruf mem akhiran / sofit mem(ם) tanpa tanda maka bacanya m
jadi :
יְרוּשָׁלַיִם dibaca "yerushalayim"
kata ketujuh : לֹא bacanya lo
kata kedelapan : אֶשְׁקוֹט
אֶ = huruf aleph(א) ada tanda segol( ֶ ) yaitu e maka bacanya e
שְׁ = huruf shin(שׁ) ada tanda sh'va( ְ ) yaitu ' maka bacanya 'sh
ק = huruf qof(ק) tanpa tanda maka bacanya k
וֹ = huruf vav(ו) ada tanda holam( ֹ ) yaitu o maka bacanya o
ט = huruf tet(ט) tanpa tanda maka bacanya t
jadi :
אֶשְׁקוֹט dibaca "e'shkot"
kata kesembilan : עַד-יֵצֵא
עַ = huruf ayin(ע) ada tanda patach( ַ ) yaitu a maka bacanya a
ד = huruf dalet(ד) tanpa tanda maka bacanya d
-
יֵ = huruf yod(י) ada tanda zeire( ֵ ) yaitu e maka bacanya ye
צֵ = huruf tzade(צ) ada tanda zeire( ֵ ) yaitu e maka bacanya tze
א = huruf aleph(א) tanpa tanda merupakan huruf mati
jadi:
עַד-יֵצֵא dibaca "ad-yetze"
kata kesepuluh: כַנֹּגַהּ
כַ = huruf kaf(כ) ada tanda patach( ַ ) yaitu a maka bacanya ka
נֹּ = huruf nun(נ) ada tanda dagesh( ּ ) yaitu penekanan & holam() yaitu o maka bacanya nno
גַ = huruf gimel(ג) ada tanda patach( ַ ) yaitu a maka bacanya ga
הּ = huruf hey(ה) ada tanda dagesh( ּ ) maka bacanya h
jadi :
כַנֹּגַהּ dibaca "kannogah"
kata kesebelas : צִדְקָהּ
צִ = huruf tzade(צ) ada tanda hiriq( ִ ) yaitu i maka bacanya tzi
דְ = huruf dalet(ד) ada tanda sh'va( ְ ) yaitu ' maka bacanya d'
קָ = huruf qof(ק) ada tanda kamatz( ָ ) yaitu a maka bacanya qa
הּ = huruf hey(ה) ada tanda dagesh( ּ ) maka bacanya h
jadi :
צִדְקָהּ dibaca "tzid'qah"
kata keduabelas : וִישׁוּעָתָהּ
וִ = huruf vav(ו) ada tanda hiriq( ִ ) yaitu i maka bacanya vi
י = huruf yod(י) tanpa tanda maka bacanya i
שׁ = huruf shin(שׁ) maka bacanya sh
וּ = huruf vav(ו) ada tanda shuruk( ּ ) yaitu u maka bacanya u
עָ = huruf ayin(ע) ada tanda kamatz( ָ ) yaitu a maka bacanya 'a
תָ = huruf tav(ת) ada tanda kamatz( ָ ) yaitu a maka bacanya ta
הּ = huruf hey(ה) ada tanda dagesh( ּ ) yaitu penekanan maka bacanya h
jadi :
וִישׁוּעָתָהּ dibaca "vishu'atah"
kata ketigabelas : כְּלַפִּיד
כְּ = huruf kaf(כ) ada tanda sh'va( ְ ) yaitu e maka bacanya ke
לַ = huruf lamed(ל) ada tanda patach( ַ ) yaitu a maka bacanya la
פִּ = huruf pey(פ) ada tanda dagesh( ּ ) & hiriq( ִ ) yaitu i maka bacanya pi
י = huruf yod(י) dibaca y
ד = huruf dalet(ד) dibaca d
jadi :
כְּלַפִּיד dibaca "kelapiyd"
kata keempatbelas : יִבְעָר
יִ = huruf yod(י) ada tanda hiriq( ִ ) yaitu i maka bacanya yi
בְ = huruf bet(ב) tanpa dagesh( ּ ) berubah menjadi vet(ב) yaitu v ada tanda sh'va yaitu ' maka bacanya v'
עָ = huruf ayin(ע) ada tanda kamatz( ָ ) yaitu a maka bacanya 'a
ר = huruf resh(ר) dibaca r
jadi :
יִבְעָר dibaca "yiv'ar"
MAKA :
לְמַעַן צִיּוֹן לֹא אֶחֱשֶׁה, וּלְמַעַן יְרוּשָׁלַיִם לֹא אֶשְׁקוֹט, עַד-יֵצֵא כַנֹּגַהּ צִדְקָהּ, וִישׁוּעָתָהּ כְּלַפִּיד יִבְעָר
DIBACA :
"lema'an tziyon lo echesheh, ulema'an yerushalayim lo e'shkot, ad-yetze kannogah tzid'qah, vishu'atah kelapiyd yiv'ar"
(Oleh karena Sion aku tidak dapat berdiam diri, dan oleh karena Yerusalem aku tidak akan tinggal tenang, sampai kebenarannya bersinar seperti cahaya dan keselamatannya menyala seperti suluh)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar