Kamis, 24 April 2008

Jarak Paling Jauh di Alam Roh

Di alam lahiriah/jasmani, jarak itu tidak ada artinya bagi mahluk roh, seperti Tuhan atau malaikat atau setan, jika mau pergi dari kota satu ke kota lain itu kecepatannya hanya sekejap saja seperti satu kedipan mata, bahkan dari negara satu ke negara yang lain, benua ke benua, planet ke planet, bahkan dari bintang satu ke bintang yang lain, galaksi satu ke galaksi yang lain.

Tetapi, kalau di alam roh, lain lagi kendalanya, ternyata yang menjadi jarak terjauh di alam roh, yakni jarak antara:

  1. KEJAHATAN dan KEBENARAN
  2. KENAJISAN dan KESUCIAN/KEKUDUSAN

Tidak ada komentar:

Posting Komentar